Dejurnal.com, Bandung – Disela kesibukan aktivitasnya sebagai wakil rakyat anggota DPR RI Komisi IV dari Fraksi Partai Golkar Daerah pemilihan (Dapil) Kabupaten Bandung , Dr .H.Dadang M Naser SH.S.IP. M.I.Pol lakukan sapa warga serta menyambangi peternak budidaya kelinci kelompok tani Sumber Rejeki, milik Ujang Nana (50th) yang berada di kampung Barukaso Desa Sukapura Kecamatan Kertasari Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat, pada Sabtu (3/1/2026),”
Menurut .H Dadang M Naser yang didampingi Kepala Desa Sukapura,Erwan,disaat menyambangi peternak budidaya kelinci menyampaikan peternak budidaya kelinci dipandang potensial karena dagingnya kaya protein dan rendah kolestrol.Dengan modal yang cukup relatif kecil dan lahan terbatas,”Ucapnya,”
Lebih lanjut .H Dadang M Naser, Peternak budidaya kelinci yang dikembangkan Ujang Nana ini cocok sekali untuk skala rumah tangga dan usaha Mikro kecil dan menengah atau UMKM terutama dalam kontek penguatan ketahanan pangan nasional dan peningkatan ekonomi kerakyatan.jelasnya,”
H.Dadang M Naser juga menambahkan, bahwa potensi peternak budidaya kelinci menjanjikan secara ekonomi khususnya permintaan daging kelinci dipasaran yang sangat tinggi khususnya bandung raya dan jakarta mencapai 1 ton dalam satu pekan,
Selain daging kelinci juga limbah kelinci yaitu kotorannya pun selalu dibutuhkan oleh petani sebagai digunakan pupuk organik dalam budidaya berbagai tanaman,” Pungkasnya,”
Diacara yang sama mengakhiri kunjungannya. H. Dadang M Naser langsung kelokasi penanaman bibit pohon sebagiai bagian dari program penghijauan untuk menjaga kelestarian lingkungan dan untuk mencegah bencana alam sejalan dengan komitmen pemerintah menjaga kelestarian lingkungan dalam menghadapi perubahan iklim,” (**AR)
Dejurnal.com, Bandung – Disela kesibukan aktivitasnya sebagai wakil rakyat anggota DPR RI Komisi IV dari Fraksi Partai Golkar Daerah pemilihan (Dapil) Kabupaten Bandung , Dr .H.Dadang M Naser SH.S.IP. M.I.Pol lakukan sapa warga serta menyambangi peternak budidaya kelinci kelompok tani Sumber Rejeki, milik Ujang Nana (50th) yang berada di kampung Barukaso Desa Sukapura Kecamatan Kertasari Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat, pada Sabtu (3/1/2026).
Menurut, H Dadang M Naser yang didampingi Kepala Desa Sukapura,Erwan,disaat menyambangi peternak budidaya kelinci menyampaikan peternak budidaya kelinci dipandang potensial karena dagingnya kaya protein dan rendah kolestrol.Dengan modal yang cukup relatif kecil dan lahan terbatas,”Ucapnya.

Lebih lanjut H Dadang M Naser, mengatakan,”Peternak budidaya kelinci yang dikembangkan Ujang Nana ini cocok sekali untuk skala rumah tangga dan usaha Mikro kecil dan menengah atau UMKM terutama dalam kontek penguatan ketahanan pangan nasional dan peningkatan ekonomi kerakyatan,”jelasnya.
H.Dadang M Naser juga menambahkan,”bahwa potensi peternak budidaya kelinci menjanjikan secara ekonomi khususnya permintaan daging kelinci dipasaran yang sangat tinggi khususnya bandung raya dan jakarta mencapai 1 ton dalam satu pekan,
Selain daging kelinci juga limbah kelinci yaitu kotorannya pun selalu dibutuhkan oleh petani sebagai digunakan pupuk organik dalam budidaya berbagai tanaman,” Pungkasnya
Diacara yang sama mengakhiri kunjungannya. H. Dadang M Naser langsung kelokasi penanaman bibit pohon sebagiai bagian dari program penghijauan untuk menjaga kelestarian lingkungan dan untuk mencegah bencana alam sejalan dengan komitmen pemerintah menjaga kelestarian lingkungan dalam menghadapi perubahan iklim. ***(AR)














