Sabtu, 15 Maret 2025
BerandaGerbangDesaPrihatin Kondisi Saluran Air Kumuh, Ketua RW Desa Sayati Ingin Ada Perhatian

Prihatin Kondisi Saluran Air Kumuh, Ketua RW Desa Sayati Ingin Ada Perhatian

Dejurnal. com, Bandung – Saluran air di Sayati Hilir RT 05 RW 0B, Desa Sayati, Kecamatan Margahayu, Kabupaten Bandung tidak lancar mengalir, sehingga bila hujan datang mengakibatkan banjir, jika kemarau air tergenang dan terlihat kumuh.

Kondisi ini membuat Ketua RW 08 H. Wawan Karnawan merasa prihatin. “Saya prihatin dengan keadaan solokan kumuh, tidak sehat,, air tidak lancar, mandeg, banjir dan penyakit selalu mengintai. Tapi tak tahu bagaimana solusinya, gerakan dan bantuan seperti apa,” ujar Wawan lewat pesan Whatsapp, Senin (19/6/2023).

Untuk perbaikan solokan tersebut menurut Wawan belum diajukan, namun ia mengaku pihak terkait masih kurang gercep terhadap persoalan seperti ini.

“Dari dari reses anggota dewan belum ada yang datang, melalui Musrenbang di Desa Sayati rada bingung,” aku Wawan. *** di

Ikuti saluran dejurnal.com di WhatsApp : https://whatsapp.com/channel/0029Vb3S5qc9Gv7Zmhuqge1L dan Google Berita
spot_img

Berita Terkait

REKOMENDASI

TERKINI

TERPOPULER