DeJurnal.com, Cirebon Kota – Jalin silaturahmi Polsek Utbar Polres Cirebon Kota Polda Jabar melalui Bhabinkamtibmas dengan melaksankan sambang dan patroli dialogis pedagang pasar Tradisional maupun modern , sekaligus sampaikan pesan Kamtibmas serta himbauan tentang upaya penanganan Covid 19, di wilayah binaan, Rabu (21/09/2022)
Kapolres Cirebon Kota AKBP Dr.M Fahri Siregar SH , S.Ik MH saat di konfirmasi ”Monitoring Kamtibmas , yang di lakukan para Bhabinkamtibmas di tengah wargadibsegala bidang ini untuk menjalin kedekatan serta menggali informasi tentang situasi dan kondisi perkembangan kamtibmas ,sehingga bila terdapatnya atau terjadinya tindak kejahatan atau gangguan kamtibmas lainnya pada warga, warga tidak sungkan melaporkannya kepada anggota Bhabinkamtibmas dan dapat segera ditindak lanjuti “Kata Kapolres Ciko .
Lanjut Fahri “Sambang dan binluh kamtibmas ini rutin kami lakukan untuk meningkatkan kesadaran warga untuk bersama menjaga lingkungan Kamtibmas agar tetap kondusif, selain itu juga sebagai sarana silaturahmi dan mendengar masukan dari warga terkait situasi informasi Kamtibmas. Dan juga pantau ketersedian kebutuhan bahan pokok’ujar Kapolres Ciko melalui Kapolsek Utbar Akp Didi Wahyudi S SH,MH .
Kasi Humas Polres Cirebon Kota manambahakan “Sambang patroli Bripka Pendi selaku Bhabinkamtibmas Kelurahan Kejakasan Polsek Utbar kepada sejumlah pedagang UMKM di area pasar Pagi Kota Cirebon, ini perlu dilakukan untuk memastikan situasi keamanan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) saaat tranasaksi jual beli agar tetap kondusif dan Kami juga memberikan edukasi Penyesuaian tarif harga BBM sebagai Mitigasi dalam Kebijakan Bantalan sosial ,dan menghimbau kepada warga pengunjung untuk tetap terapkan prokes serta suntik vaksin bagi yang belum ” sehingga terhindar dari penularan covid 19”tandas Iptu Ngatidja SH,MH. ***Deri Acong